Powered By Blogger

Monday, August 19, 2013

Teman Berbagi Suka Duka di Perantauan

Merantau, memang jadi pilihan ketika ingin kuliah diluar tempat tinggal kita. Jauh dari orangtua, dan biasanya penyakit lazim yang menyerang para mahasiswa baru yaitu Homesick. Homesick itu bukan rumah sakit. Atau tempat sakitnya para rumah. o_0 Homesick definisi sendiri yaitu suatu rasa rindu suasana rumah, orang-orang rumah, kegiatan selama dirumah, kangen mama terutama. Huuwwaaa...... Bisa nangis tiap malam. Uhuk! *pengalaman*.Sejak jadi mahasiswa baru, mau gak mau harus adaptasi sama tetangga kosan. Berbagi suka, duka, maupun makanan.Hahahaha xD

Perkenalkan, yang berjilbab ini namanya Dinar, yang berambut panjang ini namanya Fitri alias pipit. Yang berkerudung putih itu saya. Hahaha.. Dinar ini dari Bekasi. Kalau Pipit, dari Tangerang. Pada dari kota besar semua, tapi mereka orangnya baik dan ga sombong lho. Berbeda jauh dari pemeran FTV yang biasa kita tonton kan?! :') *halah* Saya sama Dinar, satu kampus dan jurusan, di Institut Manajemen Telkom (Universitas Telkom). Kalau Pipit, kuliah di Politeknik Telkom (Universitas Telkom). Seberangan kampus kita. .-.

Kami biasa melakukan pose tak lazim, ini salah satunya  .-.


Ini di teras kosan

Maaf, rada gaje xD





Sampai semester 5 ini kami masih dekat kok. Dan semoga setelah lulus dan seterusnya, kami bisa saling menjaga tali silaturahmi. Love you Girls! :)




No comments:

Post a Comment

New!

Halo! Marmara Cakes

 Amanda Dessy Utami Website & Community marmaracakes.com @marmaracakes.com